Modul Mikrotik



Modul
Membuat Jaringan Virtual Lokal 
Dengan Mikrotik dan VMware



Mikrotik sendiri adalah sebuah perusahaan kecil yang berada di Latvia dengan menghasilkan perangkat router untuk kebutuhan semua bidang dalam jaringan. Produk mikrotik ini ada 2 yaitu routerboard yang berupa hardware langsung dan mikrotik OS berupa perangkat lunak yang dapat di install pada hardware PC anda sebagai halnya dibuat router. Di artikel ini saya akan membahas tentang mikrotik OS, mikrotik OS sendiri adalah sistem operasi dan perangkat lunak yang handal, mencangkup berbagai fitur yang dibuat untuk ip network dan jaringan wireless. PC yang akan dijadikan router dengan mikrotik ini, tidak memerlukan resource yang besar untuk penggunaan standard. Sebagaimana penggunaannya untuk gateway dan router antar jaringan. Disini saya akan menginstall mikrotik OS pada virtual machine yaitu VMware.
Pada modul kali ini akan dijelaskan bagaimana menginstal hingga menyeting OS mikrotik hingga dapat dijadikan router penghubung antara jaringan internet dengan jaringan lokal (LAN). Untuk lebih jelasnya akan dituangkan dalam modul yang dapat didownload pada link dibawah ini.
 







Silahkan DIdownload :

Modul Membangun Jaringan Local Virtual dengan Mikrotik dan VMware.rar


Tomy Setyawan, S.Pd.
+085729370290
Benediktustomy15@gmail.com

Comments

Popular posts from this blog

Rahasia Mengatur Channel Wifi 99,99% Stabil

Mengakses/Meremot Modem Indihome melalui jaringan Internet

MODE BRIDGE DALAM MODEM INDIHOME